Rabu, 30 Maret 2016

Karir Lowongan Kerja PT. Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero)

KLK KarirLowonganKerja.com Kabar terbaru loker BUMN hari ini diawali dari Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero), PT. Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero) merupakan perusahaan milik negara yang didirikan pada tahun 1973 dan dimiliki oleh pemerintah di Departemen Keuangan.

PT. Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero)


Bulan ini PT. Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero)kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk anda yang berminat berikut ini informasi persyaratan dan tata cara pelamarannya di bawah ini, Semoga bermanfaat!

Posisi dan Persyaratan  :
Receptionist (RC)
Responsibilities:

  • Answering phone calls, determines purpose of calls, and forward calls to appropriate personnel.
  • Welcoming visitors and executives
  • Arrage meeting room
  • Sorting mails and letter
  • Register to send, receive, and distribute documents

Receptionist (RC)

• Female, Able interesting and Maximum age 27 years
• Graduates minimal D1
• Experience working as a Receptionist at least 2 years
• Able to work in teams
• Strong English active both oral and written
• Strong persuasive, communication, and interpersonal skills.
• Proactive and have high initiative
• Responsible, adaptable, and quick to learn new things
• Have the ability to operate Computer


Berikut ini cara pendaftaran lowongan kerja bahana, silahkan kirimkan cv dan lamaran anda ke email :  recruitment@bahana.co.id (kuran berkas lamaran tidak lebih dari 1MB)

Note : Please write the desire position on the email subject. Only qualified candidate will be processed. For further information please visit : www.bahana.co.id

Semoga informasi lowongan kerja dari bahana ini bermanfaat untuk anda, sebelum melamar periksa kembali berkas lamaran anda, hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan diproses, selamat mencoba dan semoga anda diterima kerja.

Selasa, 29 Maret 2016

Karir Lowongan Kerja Terbaru PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tahun 2016

SitusKerja.com- Lowongan Kerja Palembang- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) merupakan Perusahaan yang menjalankan usahanya bidang perbankan. Bank BTN adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang pertama kali didirikan pada tahun 1987.

PT Bank Tabungan Negara (Persero)


Pada saat itu bank ini masih bernama Postspaar Bank yang terletak di Batavia. Selanjutnya Jepang membekukan kegiatan bank tersebut dan mengganti nama menjadi Chokin Kyoku. Pemerintah Indonesia mengambil alih dan mengubah namanya kembali menjadi Bank Tabungan Pos sesuai dengan Undang-Undang Darurat Nomor 9 Tahun 1950. Beberapa tahun berselang tepatnya pada tahun 1963, bank ini kembali berganti nama menjadi Bank Tabungan Negara atau biasa dikenal dengan BTN.


PT. Bank Tabungan Negara, Tbk

Tahun ini PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk merupakan Perusahaan yang bergerak di bidang Perbankan membuka lowongan pekerjaan sebagai posisi :
Business Support Staff :

  • Jakarta
  • Makassar
  • Medan
  • Surabaya

Deskripsi Kerja :

  • Business Support Staff (BSS) merupakan posisi rekrutmen pada level staff yang akan ditempatkan pada beberapa bidang kerja yang mendukung penuh berjalannya proses bisnis perusahaan.


Persyaratan :

  • Warga Negara Indonesia
  • Laki-laki dan perempuan
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama ikatan menikah 2 tahun
  • Usia maksimal 24 tahun (belum berulang tahun ke-25 pada tahun rekrutmen berjalan)
  • Pendidikan minimal D3
  • Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 (skala 4.00)
  • Tinggi badan minimal 160 cm (laki-laki) dan 155 cm (perempuan)
  • Berat badan proporsional dan berpenampilan menarik
  • Bersedia menjalani ikatan dinas selama 3 tahun
  • Tidak memiliki hubungan keluarga dengan pegawai Bank BTN ( ayah / ibu / anak / adik / kakak )



Berikut ini cara pendaftaran lowongan kerja Bank BTN :
Jika anda sudah memenuhi kualifikasi diatas silahkkan melamar secara online melalui laman resmi Bank BTN berikut ini : https://recruitment.btn.co.id
Catatan :
Pendaftaran lowongan kerja bank btn ini dibuka sampai dengan tanggal 05 April 2016.
Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan seleksi selanjutnya.
Rekrutmen Calon Pegawai BTN ini tidak dipungut biaya.

Lain-lain :

  • Sudah Siap menghadapi seleksi kerja? dapatkan soal-soal latihan menghadapi seleksi pekerjaan disini : Paket Soal Kerja

Karir Lowongan Kerja Staf Administrasi PT Pos Logistik Indonesia

KLK KarirLowonganKerja.com - Kabar terkini lowongan terbaru hari ini berasal dari PT Pos Logistik Indonesia,PT Pos Logistik Indonesia merupakan anak perusahaan PT Pos Indonesia (Persero),

 PT Pos Logistik sudah menjadi perusahaan pengambangan dari proyek bisnis sejak tahun 2004 dan  menjadi Strategic Business Unit (SBU) Pos Logistik di tahun 2007.

PT Pos Logistik Indonesia


Perkembangan SBU Pos Logistik mengalami dinamika organisasi dan bisnis sampai tahun 2008. Sejak tahun 2009 SBU Pos Logistik kini direvitalisasi menjadi SBU yang lebih fokus pada peningkatan keunggulan bersaing di industri logistik dan fokus dalam penggarapan bisnisnya melalui peningkatan kompetensi pengelolaan bisnis logistik.


Saat ini PT Pos Logistik Indonesia membuka lowongan kerja terbaru, berikut informasi selengkpaanya :

Posisi dan persyaratan :

Staf Administrasi & Operasional Cargo
JOB DESCRIPTION

  • Candidate must possess at least a Diploma, Bachelor's Degree, Logistic/ Transportation or equivalent.
  • Required language(s): English, Bahasa Indonesia
  • At least 1 year(s) of working experience in the related field is required for this position.
  • Applicants must be willing to work in Gedung Pos Ibukota Lt. 2, Jl Lapangan Banteng.
  • Preferably Staff (non-management & non-supervisor)s specializing in Logistics/Supply Chain or equivalent.
  • Full-Time position(s) available.

Berikut ini cara pendaftaran Lowongan Kerja PT Logistik Indonesia :
Jika anda berminat melamar posisi diatas dan sudah memenuhi kualifikasi yang sudah ditentukan, silahkan lakukan pendaftaran online melalui laman berikut : Pendaftaran

Senin, 28 Maret 2016

Karir Lowongan Kerja PT. Industri Kereta Api (Persero) April 2016

KLK KarirLowonganKerja.com - Berita loker BUMN terbaru saat ini berasal dari PT. INKA (Persero). PT. INKA (Persero) merupakan perusahaan BUMN yang menjalankan bidang usahanya di Manufacture Kereta Api.

PT. Industri Kereta Api (Persero)


Demi mempersiapkan calon pemimpin perusahaan, PT. Industri Kereta Api (Persero), mengundang talenta yang penuh semangat, ulet, kreatif, memiliki integritas & loyalitas tinggi, serta berkompeten untuk bergabung dan berkarir sebagai karyawan tetap dalam Management Development Program (MDP) dengan ketentuan sebagai berikut:

A. Kualifikasi Pendidikan
Kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan:

  • Lulusan Perguruan Tinggi Jenjang S1/ D4;samping1
  • Jurusan: Teknik Mesin (dan jurusan yang serumpun), Teknik Informatika, Teknik Elektro, Teknik Industri, dan Akuntansi;
  • IPK minimum: 3,00 (skala 4) untuk lulusan PTN dengan akreditasi minimal B dan 3,20 (skala 4) untuk lulusan PTS dengan akreditasi minimal A.
  • Minimum English Score: TOEFL (PBT): 450/ IBT: 45/ IELTS:5/ TOEIC: 550.

B. Ketentuan Umum Pelamar

  • Pelamar berusia maksimal 30 tahun pada tanggal 1 April 2016;
  • Berbadan sehat, tidak buta warna, bebas narkotika & obat-obatan terlarang;
  • Berkelakuan baik dan tidak pernah terlibat kegiatan kriminal;
  • Bersedia menjalani ikatan dinas selama menjadi Peserta OJT, termasuk di dalamnya masa Calon Karyawan dan 2 tahun sejak diangkat sebagai karyawan tetap sesuai ketentuan yang berlaku;
  • Bersedia mengisi dan menandatangani surat pernyataan sebagai pelamar program MDP PT INKA (Persero) 2016 yang telah disediakan formatnya pada link download surat pernyataan yang disediakan di bagian akhir pengumuman ini;
  • Pelamar yang telah memiliki pengalaman kerja dan/ atau memiliki sertifikat keahlian sesuai kebutuhan perusahaan lebih diutamakan.
C. Lain-lain :



Dapatkan soal-soal latihan psikotes dan wawancara kerja, dilengkapi dengan jawaban dan pembahasannya disini : Paket Lengkap Soal Kerja

Untuk informasi lebih lanjut dan registrasi online pelamar Management Development Program (MDP),
kunjungi official site kami: career.inka.co.id
Batas waktu pendaftaran  mulai tanggal 24 Maret s/d 8 April 2016
Unduh Surat pernyataan disini

Minggu, 27 Maret 2016

Karir Lowongan Kerja BUMN PT Perkebunan Nusantara IV (Persero)

KLK (Karir Lowongan kerja.com) Informasi lowongan bumn terbaru untuk hari ini datang dari PT Perkebunan Nusantara IV (Persero)merupakan bekas Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bmenjalankan bisnis usahanya pada bidang perkebunan kelapa sawit dan teh. BUMN ini berkantor pusat di Medan, Sumatera Utara dan resmi berdiri pada tahun 1996 sebagai peleburan beberapa perusahaan lain.
Besar saham 90% milikpemerintah Indonesia di PTPN IV dan dialihkan ke PTPN III dan menjadikan PTPN III sebagai holding BUMN Perkebunan.


PT Perkebunan Nusantara IV (Persero)


Saat ini PT Perkebunan Nusantara IV, mengundang SDM potensial Fresh Graduate maupun Profesional untuk berkarier sebagai :


  • Staf Bidang Tanaman (TAN) merupakan lulusan S1 Pertanian (Agronomi/Agroteknologi/Budidaya Pertanian/Budidaya Perkebunan/Ilmu Tanah/Manajemen Sumberdaya Lahan, Proteksi Tanaman/Hama Penyakit Tanaman/Pemuliaan Tanaman/Teknologi Benih/Kultur Jaringan/Agroklimatologi/Meteorologi-Geofisika/Sosial Ekonomi Pertanian)
  • D4 Budidaya Perkebunan STIPAP
  • Staf Bidang Teknik/Pengolahan (TEK) lulusan S1 Teknik (Teknik Mesin/Teknik Elektro/Teknik Kimia/Teknik Sipil/Teknik Industri/Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian-Perkebunan)
  • D4 Teknologi Pengolahan Hasil Perkebunan STIPAP
  • Staf Bidang Keuangan (KEU)  lulusan S1 Ekonomi
  • Staf Bidang Umum (UMM) lulusan S1 Hukum (Hukum Keperdataan/Pidana/Administrasi Negara) dan S1 Psikologi.



PERSYARATAN FRESH GRADUATE:


  • Pendidikan Strata-1 (S1) IPK minimal 2,75 untuk Perguruan Tinggi Negeri dan 3,00 untuk Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi BAN PT Minimal B
  • Usia maksimum 28 tahun per tanggal 1 April 2016 (lahir setelah tanggal 31 Maret 1988)
  • Belum menikah, dengan melampirkan Surat Pernyataan di atas kertas bermaterai.
  • Sehubungan dengan jenis pekerjaan Jenis kelamin Pria untuk Staf Bidang Tanaman (TAN) dan Teknik/Pengolahan (TEK) dan Pria/Wanita untuk Staf Bidang Keuangan (KEU), Umum (UMM),
  • Tidak buta warna untuk Staf Bidang Tanaman (TAN) dan Teknik/Pengolahan (TEK)
  • Sehat jasmani & rohani, bebas Narkoba


PERSYARATAN  PROFESIONAL:


  • Pendidikan Strata-1 (S1) Perguruan Tinggi Negeri atau Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi BAN PT Minimal B
  • Usia maksimum 35 tahun per tanggal 1 April 2016 (lahir setelah tanggal 31 Maret 1981)
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun di perusahaan besar nasional, dan sesuai dengan bidang yang dilamar, dibuktikan dengan surat referensi /keterangan bekerja dari perusahaan.
  • Sehubungan dengan jenis pekerjaan, jenis kelamin Pria untuk Staf Bidang Tanaman (TAN) dan Teknik/Pengolahan (TEK) dan Pria/Wanita untuk Staf Bidang Keuangan (KEU), Umum (UMM),
  • Tidak buta warna untuk Staf Bidang Tanaman (TAN) dan Teknik/Pengolahan (TEK)
  • Sehat jasmani & rohani, bebas Narkoba



Silahkan kirimkan lamaran dilengkapi dengan Foto Copy Ijazah dilegalisir, Transkrip Nilai dilegalisir, Pas Foto berwarna 4 x 6 (2 lembar), Curriculum Vitae, Foto Copy KTP, dan surat pernyataan belum menikah (khusus fresh graduate) dikirimkan kepada:
Lembaga Pendidikan Perkebunan (LPP) Kampus Medan, Assessment Center
Jl. Willem Iskandar (Jl. Pancing), Medan 20222.

Adapun seleksi akan diselenggarakan di Medan.
Pelamar wajib Cantumkan kode posisi formasi yang diinginkan pada amplop di sebelah kiri atas. Lamaran diterima Panitia selambat-lambatnya tanggal 1 April 2016.
 Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi. Lamaran menjadi milik Panitia. Pelaksanaan Seleksi tidak dipungut biaya apapun, apabila di kemudian hari diketahui ada peserta seleksi memberikan uang/barang, yang berkaitan dengan proses seleksi, ijazah palsu atau surat lain yang terkait persyaratan, yang bersangkutan akan digugurkan, baik sebelum maupun sesudah dinyatakan lulus seleksi. Informasi dan pengumuman panggilan peserta dapat dilihat di website: www.lpp.ac.id.

Lain-lain :
Persiapkan diri anda menghadapi seleksi kerja, dapatkan soal latihan psikotes dan wawancara kerja dilengkapi dengan jawaban dan pembahasannya disini : Paket Soal Kerja

Selasa, 22 Maret 2016

Lowongan Kerja LAPAN Tahun 2016 - 2017

KLK (Karir Lowongan Kerja.com) Bulan April ini Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) membuka lowongan kerja untuk beberapa posisi dan lulusan pendidikan, manfaatkan kesempatan ini dan segera persiapkan diri anda, LAPAN sebagai Lembaga Pemerintah Non Kementerian Indonesia yang  memiliki tugas dalam pemerintahan khususnya dalam bidang penelitian dan pengembangan kedirgantaraan dan pemanfaatannya. 4 bidang utama LAPAN yakni penginderaan jauh, teknologi dirgantara, sains antariksa, dan kebijakan dirgantara.

Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN)


Tahun ini Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) membuka lowongan kerja untuk banyak posisi dan lulusan pendidikan, berikut ini informasi posisi dan persyaratannya :








Persyaratan Lowongan Kerja Lapan 2016-2017 :

1.Berjenis kelamin Pria/Wanita berusia minimal 21 tahun dan maksimal 30 tahun pada 31 Maret2016
2.Bukan PNS atau anggotaTNI/POLRI;
3.Pelamar Sehat jasmani dan rohani;
4.Pelamar bertanggung jawab;
5.Mempunyai semangat bekerja yang tinggi;
6.Memiliki inisiatif yang tinggi;
7.Memiliki kemampuan komunikasi yang baik;
8.Berpakaian sopan dan rapih;
9.Dapat bekerja dibawah tekanan;
lO.Mampu bekerjasama dalam Tim;
H.Sanggup bekerja di luar jam kantor;
12. IPK minimal 2,80 dari skala 4
13.Akreditasi Perguruan Tinggi Minimal B;
14.Menguasai Aplikasi MS Officce


Proses Rekrutmen Lowongan Kerja Lapan 2016-2017 :

1.Waktu pendaftaran 16 Maret 2016 sampai dengan 23 Maret 2016
2.Mengirimkan email pendaftaran melalui email ke alamat : sdm.orkum@lapan.go,id atau banqpeg_lapan@yahoo.co.id

Adapun kelengkapan sebagai berikut:
a.Surat Lamaran ditujukan kepada Kepala Biro Sumber Daya Manusia, Organisasi dan Hukum c.q. Kepala Bagian SDM;
b.Daftar Riwayat Hidup (CV);
c.Fotokopi atau Scan Ijazah dan Transkrip Nilai Terakhir;
d.Surat Kelakuan Baik/Surat Keterangan Catatan Kepolisian; dan
e.Surat Keterangan Sehat dari Dokter;


Berikut ini tata cara pengiriman berkas Lamaran dengan ketentuan sebagai berikut :


  • Map Biru untuk Pelamar Lingkungan Sekretariat Utama, dengan mencantumkan kode unit kerja di pojok kanan atas : Inspektorat (INSP), Biro Kerjasama, Hubungan Masyarakat dan Umum (KSHU),Biro Perencanaan dan Keuangan (RENKEU), Biro Sumber Daya Manusia, Organisasi dan Hukum (SDMORKUM), Pusat Pemanfaatan Teknologi Dirgantara (PUSFATEKGAN), Pusat Teknologi Informasi dan Standar Penerbangan dan Antariksa (PUSTISPAN), Pusat Kajian dan Kebijakan Penerbangan dan Antariksa (PUSKPPA);
  • Map Hijau untuk Pelamar Lingkungan Deputi Bidang Teknologi Penerbangan dan Antariksa dengan mencantumkan kode unit kerja di pojok kanan atas : Pusat Teknologi Penerbangan (PUSTEKBANG), Pusat Teknologi Roket (PUSTEKROKET), Pusat Teknologi Satelit (PUSTEKSAT); -Map Merah untuk Pelamar Lingkungan Deputi Bidang Sains Antariksa dan Atmosfer dengan mencantumkan kode unit kerja di pojok kanan atas : Pusat Sains Antariksa (PUSSAINSA), Pusat Sains dan Teknologi Atmosfer (PSTA);



Silahkan kirimkan berkas Lamaran dikirimkan ke :
Kepala Biro Sumber Daya Manusia, Organisasi dan Hukum - LAPAN
Cq. Bagian Sumber Daya Manusia
Jl. Pemuda Persil No.1, Rawamangun,Jakarta -Timur 13220

3.Tahapan seleksi meliputi:
a.Seleksi administrasi dilaksanakan oleh Biro Sumber Daya Manusia, Organisasi dan Hukum;
b.Psikotes;
c.Wawancara.

4.Tahapan Test Seleksi akan dilaksanakan di Kantor LAPAN Pemuda, Rawamangun dan Kantor LAPAN Bandung,
Sumber : Lapan

Semoga lowongan lapan ini bermanfaat untuk kalian semua, selamat mencoba dan semoga anda diterima!

Senin, 21 Maret 2016

Lowongan Kerja Terbaru PT. Surveyor Indonesia (Persero)

KLK (Karir Lowongan Kerja.com ) bagi pencari kerja yang ingin berkarir di perusahaan BUMN, ada berita lowongan kerja terbaru dari PT. Surveyor Indonesia, Perusahaan Surveyor Indonesia didirikan pada tanggal 1 Agustus 1991, perusahaan ini memiliki visi yaitu membantu Pemerintah Republik Indonesia dalam memperlancar aliran barang modal dan peralatan ke Indonesia dari seluruh dunia melalui jasa pemeriksaan pra-pengapalan yang bertaraf internasional.

Sejak April 1997, PTSI telah merumuskan misi sebagai perusahaan jasa surveyor dalam arti luas. Dengan rumusan misi yang baru, PTSI memberikan beberapa layanan berupa pemeriksaan teknis, survei, pengkajian, penilaian pengawasan, auditing serta konsultasi.

PT. Surveyor Indonesia


Bulan ini PT. Surveyor Indonesia tengah membuka lowongan kerja terbaru, semoga posisi dan kualifikasi sesuai dengan yang anda car! berikut infonya

Posisi dan Persyaratan :
Staff Akuntansi dan Pajak
Persyaratan :
  • Pria / Wanita
  • Umur Pelamar Maksimal 25 tahun
  • Pelamar adalah lulusan Fresh Graduate/pengalaman di bidang perpajakan
  • Llulusan Pendidikan minimal D3,S1, Sederajat Jurusan Akuntansi
  • Memili Indeks Prestasi Kumulatif paling rendah 2,75
  • Mampu mengoperasikan komputer (minimal Ms.WOrd dan Excel)
  • Mampu berbahasa asing dan menjadi kelebihan

Kelengkapan Berkas Lamaran:
  • Surat Lamaran dan Daftar Riwayat Hidup
  • Fotocopy Ijazah dan transkrip
  • Fotocopy KTP dan Pas Foto ukuran 4×6 cm
  • No.HP/Telepon dan Alamat email yang valid

Tata cara pendaftaran lowongan kerja surveyor Indonesia


Bagi anda yang memenuhi persyaratan dan ingin melamar posisi di lowongan kerja surveyor ini, silahkan kirimkan lamaran anda ke:
agustini@ptsi.co.id
atau lamaran dapat diantarkan ke alamat :
PT.Surveyor Indonesia Cabang Palembang
Komplek Pertokoan No.09-10
Jln. Sultan Mahmud Badarudin II km.10 Palembang 30154
Sumber : http://jcdc.polsri.ac.id/lowongan-kerja/lowongan-kerja-pt-surveyor-indonesia-persero/

Lain-lain :
Sebagai persiapkan anda, dapatkan soal-soal latihan menghadapi psikotes dan wawancara kerja dilengkapi dengan jawaban dan pembahasanya disini : Paket Soal Seleksi Kerja

Semoga informasi seputar karir lowongan kerja dari surveyor indonesia ini bermanfaat untuk anda. selamat mencoba dan semoga anda diterima.